Cara Memutar Musik Di Terminal Linux


selamat malam sobat semua, asalammu alaikum saudaraku, bagaimana kabar kalian? hehe, semoga baik ya.. pada malam ini ane mau membagikan sedikit pengetahuan ane, sekalian buat note buat ane sendiri.
ane mau membagikan cara memutar musik pada terminal, kenapa harus pada terminal? kalo menurut ane sih, biar simple, tinggal ketik-ketik, dan nyala deh musiknya, hehe.
ane disini menggunakan audio player bernama mpg123, mpg123 sendiri adalah audio player open source yang support untuk format audio MPEG, termasuk mp3.
untuk info lebih lanjut dapat dibaca di sini :
https://en.wikipedia.org/wiki/Mpg123
sebelum itu, ane testnya di debian, lebih spesifiknya ke kali linux.
oke langsung saja sobat.

alat & bahan :
1. koneksi internet secukupnya
2. musik / lagu

tutorial :
1. kalo di linux agan belum terinstall mpg123, silahkan install dengan command dibawah ini,
sudo apt-get install mpg123
2. setelah terinstall, silahkan buka dengan command
mpg123 lagu.mp3
3. maka musik akan terputar. untuk memutar lebih banyak musik dapat menggunakan command seperti dibawah ini
mpg123 lagu1.mp3 lagu2.mp3 lagu3.mp3
4. tekan tombol "h" untuk mengontrol pemutaran musik.

video tutorial :

2 comments:

  1. bagus gan tutornya.
    pakai ncmpcpp juga bisa gan

    ReplyDelete
    Replies
    1. sebenernya pertama pake xmms2, tapi nggak bisa, katanya sih udah nggak di support,, btw, thanks gan infonya.

      Delete

 
Copyright © . free everyday - Posts · Comments
Theme Template by BTDesigner · Powered by Blogger